
Progran TOS Untuk Tekan Stunting
Desa Jati – Stunting adalan kondisi gagal tumbuh kembang pada anak hususnya bayi dibawah lima tahun (balita) banyak penyebab terjaninya stunting salah satunya adalah kekurangan gizi kronis baik ibu halil begitupun dengan balita itu sendiri.
Untuk menekan angka stunting di Indonesia umumnya di Desa Jati hususnya, pemerintah pusat meluncurkan program TOS (temukan, Obati, Sayangi) dan Pemerintahan Desa Jati perus berupaya agar desa jati bisa terbebes dari stunting secepatnya.

Hari ini senin 25/07/2022 Pemerintahan Desa Jati bekerjasama dengan Puskesmas Tarogong juga didukung oleh Kecamatan Tarogong Kaler mengadakan acara Pemberian Makanan Tambahan (PMT) untuk balita.
Dalam sambutannya ketua tim PMT Puskesmas Tarogong dengan panggolan Bidan Dina Mardiana menyampaikan “Anak-anak adalah generasi penerus bangsa, harus menjadi generasi yang tegas, cerdas, Sleh dan, Solehah., kedepanya diharapkan desa bisa menganggarkan untu PMT ini”.
Kepala Desa Jati Drs. H. Agus Salim menyampaikan “Proram TOS ini adalah tanggung jawab kita semua dan pihak Pemerintahan Desa Jati terus menekan dengan berbagai upaya agar desa jati bisa terbebas dari stunting secepatnya”. (By Marnos)